Inilah Hasil Jepretan Foto iPhone 15 yang bikin Xin Jin Ping Ketar Ketir

Rabu 13-09-2023,08:12 WIB
Reporter : Arief Setyoko
Editor : Arief Setyoko

Khusus untuk iPhone 15 Pro Max, Apple menambahkan kamera periskop dengan ukuran sensor 25% lebih besar, yang memungkinkan zoom hingga 5x dengan 120mm focal length.


Hasil jepretan iPhone 15 di ruangan minim pencahayaan--

BACA JUGA:Catat Waktunya! Bocoran Spesifikasi Iphone 15, Harga dan Tanggal Rilis September 2023

Kamera Ultra Wide iPhone 15

Kamera ultra-wide menggunakan sensor beresolusi 13.4MP dengan sudut pandang 120 derajat, sementara kamera telefoto memiliki sensor 12.7MP dengan kemampuan zoom optik hingga 3x.

Selain itu, dari segi layar iPhone 15 sudah memakai layar yang punya tingkat kecerahan sampai 2.000 nits untuk outdoor mode. Hal ini tidak berbeda dengan varian 14 pro.

Meski demikian, Apple varian 15 pro, layarnya sudah menggunakan ceramic shield yang diklaim merupakan layar terkuat saat ini.


Hasil foto mode malam iPhone 15--

Chipset iPhone 15

Seri IPhone 15 disinyalir masih akan menggunakan Apple A16 bionic chipset yang sama seperti iPhone 14 Pro.

Sedangkan untuk varian 15 Pro dan Pro Max akan menggunakan A17 Pro chip.

A17 Pro ini agak nyeleneh karena ukuran transistornya hanya 3nm. Padahal di A16 sebelumnya berukuran 4nm.

Kebayang bakal kenceng banget kayaknya iPhone 15 Pro.

Harga iPhone 15

Sayangnya harga resmi di Indonesia untuk iPhone 15 belum keluar.

Namun di Amerika serikat, iPhone 15 dijual mulai harga 799 US$. Sedangkan iPhone 15 Pro mulai 999 US$ dan tersedia pilihan storage mulai dari 128 GB. (*)

Kategori :