5 Wisata Hidden Gem Terbaik di Windusari Magelang yang Cantiknya Seperti Surga

Sabtu 07-10-2023,09:30 WIB
Reporter : Selia Dwi Amara
Editor : Arief Setyoko

Sedangkan spot lautan awan kedua berada di jalan Windusari itu sendiri.

Untuk menikmati lautan awan yang begitu memukau. Jam terbaik nya antara pukul 05.00 - 07.00 WIB.

Bagi yang memilih untuk menikmati hamparan awan melalui jalur pendakian.

Ada baiknya pendakian di Gunung Giyanti dimulai sedari pukul 04.00 atau bisa juga bermalam di pucak terlebih dahulu.

Atau jika mrnggunakan kendaraan untuk menikmati lautan awan di jalan Windusari.

Pengunjung dapat memulai perjalanannya sedari pukul 04.30 - 05.00 WIB agar berada di titik dengan tepat.

BACA JUGA:5 Spot Foto dengan View Gunung Sumbing Terbaik di Windusari, Belum Banyak yang Tau!

4. Empat Air Terjun Sekaligus dalam Satu Kecamatan

Wisata air terjun di Windusari memiliki pesonanya tersendiri yang begitu memukau.

Terlebih letaknya yang belum banyak diketahui ini membuat keasriannya masih terjaga dengan begitu baik.

Seperti wisata hidden gem di Windusari Magelang yang memiliki 4 air terjun sekaligus.

Salah satunya adalah Curug Gleyor yang berlokasi di Desa Pasangsari, Kec. Windusari, Kabupaten Magelang.

Curug Gleyor saat ini menjadi wisata lokal yang mulai memasuki tahapan pengembangan wisata oleh pihak setempat.

Hal ini didasarkan pada konsep air terjun yang terbilang unik sehingga bisa memantik para wisatawan.

Curug Gleyor memiliki 2 tingkatan air terjun. Tingkatan pertama menjadi air terjun utamanya setinggi belasan meter.

Sedangkan air terjun kedua tidak sampai 3 meter ketinggiannya.

Tingkatan yang dimiliki air terjun ini tentu saja memiliki kualitas air yang begitu jernih dan segar.

Kategori :