Bikin Kebayang, Film Pemukiman Setan Mulai Tayang 25 Januari 2024 Diseluruh Bioskop Indonesia !

Jumat 26-01-2024,21:13 WIB
Reporter : Selia Dwi Amara
Editor : Selia Dwi Amara
Bikin Kebayang, Film Pemukiman Setan Mulai Tayang 25 Januari 2024 Diseluruh Bioskop Indonesia !

BACA JUGA:Poster Film Ala Disney Baru Viral, Begini Cara Membuatnya dengan AI

Keenam Aktor maupun Aktris ternama asal Indonesia ini akan saling memerankan tokohnya masing-masing dengan akting yang tidak main-main.

Hal ini membuat sejumlah warganet dalam kolom komentar Thrailer film Pemukiman Setan dalam Youtube Magma Entertainment begitu merekomendasikan.

"Film Don't Breathe versi kearifan lokal ditangan Charles Gozali (film Pemukiman Setan) yang bakal jadi sesuatu yang lain. Pantas untuk ditonton," ujar akun @aswinandrean6737.

"Sumpah ini film bagus banget, bukan film horor ecek-ecek. Akting Maudy dan Adinda Thomas keren abis. Wajib nonton deh," terang @mellydwianetianti1444 (*)

Kategori :