
Kemudian, terkait statusnya sebagai pejabat kepolisian, Lutfhi menyebutkan bahwa dia akan mengundurkan diri setelah calon ditetapkan.
"Nanti setelah kita daftarkan. Kan baru satu rekom. Jadi B1 KWK baru 1, nanti tunggu tanggal mainnya setelah dari beberapa partai akan mengusung kita," katanya.