Sementara itu, Kepala DPMP4KB Kota Magelang, Nasrodin menambahkan, program ini bertujuan menyatukan berbagai layanan keluarga.
BACA JUGA:Wawali Kota Magelang dr Sri Harso Ajak Warga Kompak Bangun dan Dukung Program Pemerintah
“Ada konseling, pelatihan kader SAPA, edukasi kesehatan reproduksi, hingga pemberian makanan tambahan,” paparnya.
Di sela Peluncuran KBRPPA, turut diisi pula penyuluhan psikologi dari Ikatan Psikolog Klinis (IPK) Jateng untuk memberikan penguatan mental bagi anak dan keluarga di Kota Magelang.