Segarnya Kedung Sembrani, Kolam Alami yang Tersembunyi Didalam Hutan Pinus Gunung Merbabu

Segarnya Kedung Sembrani, Kolam Alami yang Tersembunyi Didalam Hutan Pinus Gunung Merbabu

Segarnya Kedung Sembrani, Kolam Alami yang Tersembunyi Didalam Hutan Pinus Gunung Merbabu-@dagelanmagelang-INSTAGRAM

Untuk kamu yang ingin berendam di Kedung Sembrani, bisa berganti pakaian di area pintu masuk karena selepas masuk area hutan tidak ada ruang ganti atau toilet. 

BACA JUGA:5 Wisata Hidden Gem Terbaik di Windusari Magelang yang Cantiknya Seperti Surga

BACA JUGA:Segarnya Sendang Maren, Hidden Gem Wisata Mata Air di Magelang

Meskipun wisata ini tersembunyi, tetapi akses menuju kawasan wisata Goa Slandak cukup mudah dijangkau dari pusat kota.

Kamu bisa menggunakan kendaraan pribadi dengan mengambil rute jalan raya Magelang-Kopeng. 

Dari arah Magelang, kamu akan menemui Pasar Pakis. Setelah melewat pasar, jalan pelan sekitar 600 meter lalu kamu akan menemui petunjuk arah ke Goa Slandak di sebelah kiri jalan.

Lokasi tepatnya ada di Dusun Grogol, Desa Munengwarangan, Kecamatan Pakis, Kabupaten Magelang.

Itu dia informasi seputar Kedung Sembrani yang cocok dikunjungi di tengah cuaca panas. Semoga bermanfaat (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: