5 Spot Wisata Petik Buah di Magelang, Rasakan Sensasi Makan Buah dari Pohonnya!

5 Spot Wisata Petik Buah di Magelang, Rasakan Sensasi Makan Buah dari Pohonnya!

5 Spot Wisata Petik Buah di Magelang, Rasakan Sensasi Makan Buah dari Pohonnya!-jcomb-freepik

Dikarenakan banyak penggunjung yang sudah memesan paket wisata petik buah anggur di Saung Paribon jauh-jauh hari.

Saung Paribon buka setiap hari, pukul 08.00 hingga 17.00 WIB. Dengan harga tiket masuk Rp 5.000 saja.

Kebun ini berada di Sudimoro, Pucanganom, Srumbung, Kabupaten Magelang. 

Menariknya, tidak hanya tersedia anggur. Perkebunan ini juga mengembangkan tanaman jambu.

Kamu bisa juga merasakan pergi ketempat berkebunan jambu di Saung Paribon ini. Jumlahnya ada 8 jenis jambu yang berbeda-beda.

4. Kebun Buah Kelengkeng Borobudur

Kebun buah kelengkeng Borobudur, Magelang ini memiliki keunikan dengan hasil buah yang memiliki daging tebal tanpa pestisida. Jenis buah ini adalah kelengkeng kateki.

Jika kamu datang ke sini, kamu bisa ikut merasakan panen buah kelengkeng dan mencicipi buah lokal ini loh. 

Serta cerita-cerita bagaimana kebun ini bisa berkembang.

Sampai kebun buah kelengkeng Borobudur ini memiliki luas sekitar 1 hektare, yang bisa buat kamu puas mengelilingi perkebunan kelengkeng.

BACA JUGA:Desa di Purworejo Ini Tengah Fokus Kembangkan Project Agrowisata Petik Jambu Kristal Tanwiedjie

Kebun kelengkeng ini bisa kamu datangi kapan saja, karena buah tropis ini berbuah tanpa mengenal musim.

Kamu juga bisa membeli bibit kelengkeng di kebun kelengkeng Borobudur untuk di tanam dirumahmu

5. Kebun Melon Sanjoyo Farm

Magelang juga memiliki berkebunan buah melon loh. Salah satunya perkebunan melon Sanjoyo Farm.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: