Intip Keindahan Surga Tersembunyi Di Gunung Kidul, Ada Pantai Seruni Dengan Pemandangan Paling Cantik
keindahan pantai seruni bak surga tersembunyi--GOOGLE
MAGELANGEKSPRES-- Pantai Seruni terletak di Kapanewon Tepus, Kabupaten Gunungkidul. Ini adalah pantai kecil tetapi indah.
Salah satu daya tarik Pantai Seruni adalah hamparan pasir putih dan air terjun yang jatuh dari tebing pinggir pantai.
Untuk melihat pemandangan air terjun, pengunjung harus datang pada musim hujan ketika air mengalir deras.
view pantai seruni dari atas bukit--GOOGLE
Dengan kendaraan bermotor, Pantai Seruni dapat ditempuh dalam waktu dua jam dari pusat kota Yogyakarta, sekitar 70 km.
Jalan berbatu akan ditemukan sekitar setengah kilometer sebelum pantai.
Di mana ke kanan adalah Pantai Pok Tunggal, dan ke kiri menuju Pantai Seruni, lalu pemandangan laut sudah akan terlihat dari kejauhan.
BACA JUGA:BACA JUGA:Pesona Menawan di Dataran Tinggi Dieng Batu Ratapan Angin, Destinasi Wisata Favorit di Dataran Tinggi Dieng
Harga tiket ke Pantai Seruni relatif murah, pengunjung hanya perlu membayar Rp10.000 untuk tiket masuk.
Lalu Rp5.000 untuk tiket parkir motor dan mobil.
Namun, jika pengunjung ingin lebih lama di pantai, pengunjung dapat camping bersama teman-teman untuk semalam
hamparan pasir putih di pantai seruni --GOOGLE
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: