5 Air Terjun di Bruno Purworejo, Salah Satunya Punya 4 Curug dalam Satu Lokasi!
Rekomendasi Wisata Air Terjun di Bruno Purworejo-@ubaedillah_aziz-Instagram
MAGELANGEKSPRES -- Destinasi wisata air terjun di Kecamatan Bruno, Kabupaten Purworejo dapat menjadi alternatif wisata alam yang menyegarkan.
Terlebih kecamatan ini memiliki 5 rekomendasi wisata curug yang tersebar diberbagai belahan desa.
Menariknya lagi adalah semua destinasinya memiliki kedalaman air yang ramah anak sehingga aman untuk dikunjungi.
BACA JUGA:Fakta Menarik Kecamatan Bruno Purworejo yang Pernah jadi Ibukota Jawa Tengah!
Air Terjun di Kecamatan Bruno
1. Curug Bulu
Curug Bulu di Bruno Purworejo-LBDK Crew-Youtube
Masih belum banyak yang tahu, Curug Bulu menjadi rekomendasi wisata curug di Bruno yang berlokasi di Desa Gowong.
Saat berkunjung disini wisatawan akan mendapati dua tingkatan air terjun yang masing-masingnya sedalam mata kaki saja.
Namun perlu diketahui lokasinya masih belum dilengkapi oleh fasilitas yang memadai seperti toilet hingga parkir namun sudah disediakan pos peristirahatan serta taman mini.
BACA JUGA:4 Tempat Wisata di Bruno Purworejo, dari Air Terjun sampai Pendakian Gunung 1000 mdpl!
2. Curug Sijangkar
Curug Sijangkar di Bruno Purworejo--Google
Sama halnya dengan air terjun lainnya, Curug Sijangkar memiliki 3 tingkatan air yang menariknya juga mempunyai 3 curug lainnya di lokasi yang tak berjauhan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: