Rekomendasi Wisata Wonosobo Tiket Masuk Rp5.000 an!

Rekomendasi Wisata Wonosobo Tiket Masuk Rp5.000 an!

Lubang Sewu salah satu rekomendasi wisata alam di Wonosobo dengan tiket masuk seharga Rp5.000 saja-@septi_kurniawan-INSTAGRAM

WONOSOBO, MAGELANGEKSPRES.ID - Rekomendasi wisata alam di Wonosobo dengan tiket masuk seharga Rp5.000 saja.

Sangat cocok dikunjungi saat liburan maupun sebatas hendak mencari ketenangan alam.

BACA JUGA:Rekomendasi Wisata Gratis di Wonosobo, dari Destinasi Hits sampai Hidden Gem

BACA JUGA:5 Spot Foto Terfavorit di Puncak Seroja Wonosobo yang Cantiknya Gak Main-main

1. Lubang Sewu


Wisata Lubang Sewu di Wonosobo-@septi_kurniawan-INSTAGRAM

Berlokasi di tepi Bendungan Wadaslintang, Lubang Sewu memiliki pola batuan yang cukup unik.

Pasalnya garis batuan yang berlapis-lapis ini membuat destinasi wisata Wonosobo tersebut memiliki daya tarik tersendiri.

Jika tertarik dengan wisata Lubang Sewu, lokasinya berada di Desa Erorejo, Kecamatan Wadaslintang dengan tiket masuk senilai Rp5.000.

BACA JUGA:Rekomendasi Wisata Wonosobo Mulai dari Rp10.000 an!

BACA JUGA:Serunya Olahraga Paralayang di Bukit Kekep Wonosobo yang Cukup Memacu Adrenalin

2. Telaga Bedakah


Wisata Telaga Bedakah di Wonosobo-@ilfan_33-INSTAGRAM

Wisata wonosobo satu ini dikenal dengan kolam ikannya yang berlatar Gunung Sindoro dan Gunung Kembang.

Menariknya wisatawan dapat berkeliling area telaga dengan kano dan perahu bebek yang tersedia.

Jika tertarik dengan wisata Telaga Bedakah, lokasinya berada di Desa Tlogomulyo, Kecamatan Kretek dengan tiket Rp5.000 per orang.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: