Salut! Warga Desa di Purworejo Ini Diajak Olah Limbah Jadi Pupuk dan Eco Enzim
Upload By:
Rifqi|
Jumat / 08-07-2022,00:20 WIB
PELATIHAN. Praktik mengolah pupuk organik diberikan oleh narasumber dalam pelatihan yang diselenggarakan DWP Purworejo di Balai Desa Dadirejo Kecamatan Bagelen, kemarin.(foto : Eko Sutopo/Purworejo Ekspres)