Kolaborasi Anak Panti dan ISI Yogyakarta Meriahkan Milad ke-113 Muhammadiyah di Purworejo
Upload By:
Selia Dwi Amara|
Minggu / 16-11-2025,16:16 WIB
GELAR SENI. Anak-anak panti asuhan berkolaborasi dengan ISI Yogyakarta menyuguhkan beragam pertunjukan dalam Gelar Seni Budaya di Gedung Serbaguna PAYM Danukusumo Banyuurip, kemarin malam.