Yuk Membuat Mesis Sendiri di Rumah, Lebih Sehat dan Tanpa Pengawet

Yuk Membuat Mesis Sendiri di Rumah, Lebih Sehat dan Tanpa Pengawet

Mesis merupakan taburan atau toping tambahan pada makanan yang populer di kalangan masyarakat-freepik-FREEPIK

MAGELANGEKSPRES.ID - Mesis merupakan taburan atau toping tambahan pada makanan yang populer di kalangan masyarakat.

Sebab cita rasanya yang manis membuat sebagian orang menyukai Mesis pada berbagai hidangan.

Seperti martabak, roti bakar, donat, kue tart, hingga menjadi toping minuman rasa-rasa yang melegakan tenggorokan.

BACA JUGA:Cara Membuat Puding Jahe Anti Gagal, Walau Tanpa Agar-agar Atau Gelatin

BACA JUGA:Intip Cara Membuat Soto Lenthok, Makanan Favovit GKR Bendara yang Punya Cita Rasa Lezat

BACA JUGA:Rekomendasi Tempat Nongkrong Baru di Magelang, Mulai Bergaya 90-an Hingga Punya Area Biliar

Oleh karena itu, bila ingin membuat sendiri di rumah berikut cara pembuatannya.

Resep Mesis Rumahan

300 gram gula halus

30 gram coklat bubuk

2 sdm madu

7 sdm air atau susu cair

Plastik segitiga/sejenis

Kertas roti

BACA JUGA:Cara Membuat Seblak Cianjur yang Viral di Media Sosial, Ternyata Gampang Banget!

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Sumber: