Mungkin akan mengecewakan para konsumen yang mengharapkan banyak fitur modern.
Skuter ini lebih cenderung menjadi model dasar atau entry-level, sehingga beberapa fitur yang diharapkan pada kisaran harga tersebut bisa terasa minim.
Pemilihan skuter ini perlu disesuaikan dengan ekspektasi akan fitur-fitur modern yang diinginkan.
3. Lingkar Roda Kecil
Keputusan Vespa menggunakan lingkar roda kecil, dengan roda depan 11 inci dan roda belakang 10 inci.
Ukuran lingkar rode tentu memberikan pengaruh terhadap kenyamanan berkendara di kondisi jalan yang tidak selalu mulus.
Di Indonesia dengan infrastruktur jalan yang bervariasi, lingkar roda kecil dapat membuat perjalanan terasa tidak nyaman.
Apalagi kalau harus menghadapi jalan yang rusak dan berlubang, kenyamanan berkendara akan sangat dirasa kurang saat mengendarai motor ini.
Para calon pembeli perlu mempertimbangkan aspek ini agar pengalaman berkendara tetap menyenangkan.
BACA JUGA:7 Opsi Warna Honda Giorno Plus, Hiasi Skutik Canggih yang Akan Rilis Tahun 2024 Mendatang!
4. Rem Non ABS
Salah satu kekurangan yang mungkin mencolok adalah absennya teknologi Anti-lock Braking System (ABS) pada sistem rem Vespa LX 125.
Dengan harga di kisaran Rp 45 jutaan, harapan akan teknologi keselamatan yang lebih canggih mungkin tidak sepenuhnya terpenuhi.
Bagi yang mengutamakan aspek keselamatan, hal ini perlu menjadi pertimbangan serius sebelum memilih skuter ini.
Kesimpulan