Wujudkan Wajah Glowing Low Budget Pakai Bahan Alami!--istockphoto
Yang terakhir ada bahan alami berupa madu murni, Yap benar sekali, selain manfaatnya yang luar biasa bagi kesehatan dalam tubuh tetapi ternyata madu murni juga berkhasiat sebagai eksfoliasi di kulit wajah lho.
Kamu dapat mengaplikasikan madu murni sebagai masker alami setelah mencuci muka, setelah 8-10 menit bilas dengan air bersih, kamu akan merasakan kulit wajahmu akan semakin cerah, halus dan glowing.
Gimana temen-temen sungguh menarik bukan?
Dengan bahan alami yang mudah ditemukan dan pastinya low budget kamu sudah dapat mewujudkan kulit glowing.
Semoga bermanfaat. (*)