4 Kunci Penting Membuat Pempek Yang Empuk & Lembut, Dijamin Anti Gagal

Minggu 21-01-2024,09:01 WIB
Reporter : Farchan Arif Widodo

MAGELANGEKSPRES -- Jika berbicara tentang Palembang, yang pertama kali terlintas dalam pikiran kita pasti adalah pempek.

Hidangan lezat khas Palembang ini sudah sangat terkenal, bahkan memiliki penggemar di seluruh Indonesia.

Makanan ringan tradisional ini terbuat dari ikan dan tepung, dan semakin lezat saat disajikan dengan kuah cuko yang khas.

BACA JUGA:Makanan Viral Gohyong Halal Sudah Ada di Magelang ! Cek Lokasi dan Harganya

Saat dihidangkan, pempek memiliki tekstur yang kenyal dan renyah di bagian luar

Jika diperhatikan, pembuatan pempek tidak terlalu rumit.

Namun, jika proses pembuatannya tidak tepat, hasilnya akan menjadi keras.

BACA JUGA:Beli Rp1.000 Dapat 8 Biji ! Kepel Jadi Kuliner Khas Klaten yang Bercita Rasa Asik

Jika sudah seperti ini, pempek akan kurang enak saat dimakan.

Lalu, bagaimana cara membuat pempek Palembang yang lezat dan tidak keras?

Berikut ini Adalah Beberapa Kunci Penting Tips Membuat Pempek Agar Tidak Keras

BACA JUGA:Makan Dibawah Kolam Ikan? Koito Resto Tawarkan Sensasi Unik Nikmati Olahan Kulinernya di Polanharjo Klaten

1. Penggunaan Ikan yang Tepat

Agar mendapatkan hasil yang optimal, penting untuk menggunakan ikan dengan benar.

Di Palembang, ikan belida adalah pilihan umum untuk membuat pempek.

Kategori :