Doa Pengampunan Dosa yang Diajarkan Rasulullah Setelah Shalat Dhuha, Dibaca 100 Kali

Selasa 28-05-2024,04:00 WIB
Reporter : Abu Hammam
Editor : Suroso

BACA JUGA:Baca Doa Ini di 10 Hari Akhir Bulan Ramadhan : Dosa Setahun Lalu dan Setahun ke Depan akan Diampuni

Hadist tersebut menjelaskan bahwa Rasulullah Shalallahu 'alaihi wa sallam selalu bertaubat dan memohon ampunan kepada Allah Ta'ala meskipun sudah dijamin masuk surga.

Bagaimana dengan kita? Belum ada jaminan bisa masuk surga karena dosa-dosa yang kita lakukan.

Maka hendaklah kita mencontoh Rasulullah dengan merutinkan membaca doa tersebut. Semoga Allah Ta'ala senantiasa mengampuni dan menerima taubat kita. (*)

Kategori :