MAGELANGEKSPRES.ID - Resep Cimol Goang yang cocok dijadikan ide jualan.
Pasalnya jajanan viral satu ini memiliki cara penyajian yang unik.
Yaitu cimol telah dicampurkan dengan saus dalam satu wadah sehingga menimbulkan cita kenyal sekaligus krispi.
BACA JUGA:Resep dan Cara Membuat Silky Puding Noodle, Cocok Dijadikan Ide Jualan
Selain itu, Cimol Goang juga umumnya memiliki beragam saus tidak hanya bubuk bumbu saja.
Resep Cimol Goang
Bahan Cimol
15 sdm Tepung tapioka
1,5 sdm Tepung terigu
2-3 siung Bawang putih
Lada secukupnya
Garam secukupnya
Air panas
BACA JUGA:Resep dan Cara Membuat Cipuk Jadul, Makanan Khas Jawa Barat yang Lagi Viral
Bahan Saus Cimol
1. Chili Oil
2 sdm Bubuk cabai
1 lembar Daun jeruk
1 siung Bawang putih