8 Cara Ampuh Hilangkan Mata Panda dengan Bahan yang Ada Di Rumah, Wajib di Coba!

8 Cara Ampuh Hilangkan Mata Panda dengan Bahan yang Ada Di Rumah, Wajib di Coba!

8 Cara Ampuh Hilangkan Mata Panda dengan Bahan yang Ada Di Rumah, Wajib di Coba!-Pony Wang-Getty Images

Caranya, parut timun hingga halus.

Kemudian, peras dan saring parutan timur hingga mengeluarkan air yang cukup banyak.

Pisahkan air perasan dengan ampas timun.

Ambil dua lapis kapas dan rendam ke dalam air perasan timun.

Masukan kapas ke dalam kulkas selama kurang lebih 30 menit.

Lalu, tempelkan kapas pada area mata sambl tiduran.

4. Air mawar

Selain berbau harum, air mawar ternyata bisa untuk menenangkan sekaligus meremajakan kulit.

Caranya rendam dua lapis kapas dengan air mawar, lalu kompreskan pada area bawah mata kurang lebih 15 – 20 menit.

BACA JUGA:5 Rahasia Gaya Hidup Sehat Ala Ikigai Jepang Dijamin Pasti Bahagia

Jika kamu ingin mendapatkan sensasi dingin, masukan kapas rendaman air mawar ke dalam kulkas sekitar 30 menit. 

5. Minyak zaitun

Minyak zaitun memiliki banyak sekali manfaat, salah satunya yaitu untuk mencerahkan kulit.

Minyak zaitun mengandung antioksidan yang dapat mencerahkan kulit.

Cara menggunakannya cukup mudah, yaitu dengan mengoleskannya dan melakukan pijatan perlahan pada area mata.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: