LANGSUNG KEMPES! Bikin Masker Jerawat dengan Bahan-bahan yang Tersedia di Rumah

LANGSUNG KEMPES! Bikin Masker Jerawat dengan Bahan-bahan yang Tersedia di Rumah

Masker jerawat dari bahan sederhana-Indah Cahyasari-Canva

MAGELANG EKSPRES -- Bagi segelintir orang jerawat yang muncul pada wajah bisa menurunkan rasa percaya diri. Tapi tenang karena bisa bikin masker jerawat dengan bahan-bahan yang tersedia di rumah.

Jerawat disebabkan oleh produksi kelenjar minyak yang berlebihan sehingga harus segera dikempeskan dengan masker jerawat.

Kelenjar minyak kulit (sebaceous glands) menghasilkan minyak (sebum) yang berfungsi melindungi kulit.

Namun, jika produksi minyak berlebihan maka akan menyumbat folikel rambut dan pori-pori kulit.

Hal inilah yang pada akhirnya menyebabkan munculnya jerawat.

BACA JUGA:9 Obat Totol Jerawat di Bawah Rp50 Ribu, Dijamin Langsung Kempes!

Selain itu Jerawat juga bisa disebabkan karena penumpukan sel Kulit Mati.

Sel-sel kulit mati yang tidak terkelupas dengan baik dapat menghalangi pori-pori kulit dan menciptakan lingkungan yang mendukung pertumbuhan bakteri, yang juga dapat memicu jerawat.

Untuk mengatasi permasalahan jerawat, Anda dapat membuat masker jerawat sendiri dengan bahan-bahan alami yang mudah ditemukan di dapur.

Masker jerawat adalah cara efektif untuk mengurangi peradangan dan membantu kulit Anda tetap bersih dan sehat.

BACA JUGA:Kenali 5 Jenis Jerawat dan Penyebabnya

Selanjutnya akan dibahas cara membuat masker jerawat yang efektif untuk membantu meraih kulit yang cantik bersinar. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: