5 Tips Kulit Glowing Selama Musim Panas, Pakai Sunscreen Ini Biar Bye Bye Kulit Gelap

5 Tips Kulit Glowing Selama Musim Panas, Pakai Sunscreen Ini Biar Bye Bye Kulit Gelap

5 Tips Kulit Glowing Selama Musim Panas-Tangkap layar-Istimewa

2. Pakai sunscreen

Sunscreen merupakan hal wajib bagi perawatan kulit. Sebab, sunscreen dapat melindungi kulit dari sinar UV.

Apabila akan keluar ruangan, disarankan untuk memakai sunscreen yang memiliki kandungan SPF lebih dari 50, dan SPF lebih dari 30 apabila hanya berada di dalam ruangan.

Memakai sunscreen juga dapat mencegah kanker kulit dan menjaga keremajaan kulit.

Aplikasikan sunscreen setiap dua hingga empat jam sekali.

3. Pakai pelembab

Pelembab berfungsi untuk menjaga kelembaban kulit wajah.

Jika sering berada di ruangan ber-AC, disarankan untuk lebih sering memakai pelembab agar kulit wajah tidak menjadi kering.

BACA JUGA:Ragam Produk Kecantikan untuk Perawatan Kulit yang Lebih Menawan

Gunakan pelembab setelah mandi agar dapat mengunci kelembaban lebih lama.

Gunakan juga pelembab sebelum mengaplikasikan make-up agar kulit wajah tidak rusak.

4. Banyak minum air

Banyak minum air merupakan kunci agar kulit tetap sehat dan lembab.

Banyak minum air putih juga dapat mencegah tubuh dehidrasi sebab cuaca panas akan membuat tubuh mengeluarkan air lebih banyak.

BACA JUGA:8 Rekomendasi Sunscreen Termurah Harga di Bawah Rp50 Ribu, Sudah Rilis Hasil Uji Lab SPF

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: