6 Manfaat Eksfoliasi Wajah yang Jarang di Ketahui!
6 Manfaat Eksfoliasi Wajah yang Jarang di Ketahui!-The Junessa Rendon Collection-CANVA
MAGELANGEKSPRES -- Banyak orang yang masih belum mengetahui pentingnya melakukan eksfoliasi wajah secara rutin. Jika kamu salah satunya, yuk simak artikel berikut!
Eksfoliasi adalah proses pengangkatan sel kulit mati dan kotoran yang menempel pada permukaan kulit wajah.
Eksfoliasi dapat dilakukan menggunakan bahan kimia, zat granula, atau alat pengelupasan kulit lainnya.
Sebenarnya, kulit melakukan eksfoliasi secara alami setiap 30 hari atau lebih.
Sel-sel kulit mati akan terlepas dan berganti dengan sel-sel yang baru.
Akan tetapi, sel-sel kulit mati tidak terlepas sepenuhnya secara alami.
Kondisi ini bisa menyebabkan kulit menjadi kusam, berjerawat, dan menghambat terserapnya produk-produk skincare yang kamu gunakan.
BACA JUGA:AHA dan BHA Paling Ampuh Hilangkan Jerawat Sampai Bekas-bekasnya, Ternyata Ini Kandungannya
Oleh karena itu, penting sekali untuk melakukan perawatan kulit dengan eksfoliasi wajah secara rutin untuk mencegah permasalahan kulit yang tidak diinginkan.
Eksfoliasi dapat membantu mempercepat pergantian sel-sel kulit baru yang bisa membuat kulit nampak lebih segar dan berseri.
Manfaat Eksfoliasi:
1. Mengangkat sel-sel kulit mati yang menumpuk
Eksfoliasi dapat membantu mengangkat lapisan-lapisan kulit mati yang membuat kulitmu terlihat kusam dan tidak sehat.
2. Mencegah timbulnya jerawat
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: