Wisata Religi Magelang : 5 Makam Ulama yang dapat Kamu Kunjungi Untuk Mengisi Kegiatan Ramadhan Tahun 2024
makam syekh subakir salah satu wisata religi yang ada di Magelang-Chandra Irawan-tangkap layar Google Maps
Lokasi wisata religi ini berlokasi di Ngadiwongso, Ngadirejo, Kec. Salaman, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah.
Untuk lokasi selengkapnya, bisa cek disini.
Itulah beberapa makam Ulama besar yang berjasa di Magelang.
Para Ulama Magelang diatas memiliki jasa yang besar untuk kesejahteraan masyarakat Magelang.
Mereka selalu menjadi garda terdepan dengan menjalankan tugas yang berat agar masyarakat selalu aman dan tentram.
Oleh sebab itu pula, Magelang menjadi salah satu tempat yang dapat dikunjungi sebagai wisata religi.
Tidak ada salahnya berkunjung untuk mendoakan orang yang telah berjasa terhadap bangsa Indonesia (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: