Dorong Pariwisata Magelang! Inilah Wisata di Windusari yang Sayang Dibiarkan

Dorong Pariwisata Magelang! Inilah Wisata di Windusari yang Sayang Dibiarkan

DELIMAS. Kecamatan Windusari memiliki potensial wisata yang dapat dikembangkan-@khanafi_iskandar-INSTAGRAM

MAGELANGEKSPRES.ID - Kecamatan Windusari memiliki potensial wisata yang dapat dikembangkan.

Seperti deretan wisata Windusari yang mulai ditinggalkan ini masih dapat di kelola kembali guna mendulang pariwisata daerah.

BACA JUGA:5 Wisata Tersembunyi di Windusari Magelang! Belum Banyak yang Tahu

BACA JUGA:Sejarah Candi Batur Windusari, Peninggalan Bersejarah Magelang dekat Candi Selogriyo

BACA JUGA:Wisata Desa Dampit di Windusari Magelang Bisa Dapat View 5 Pegunungan hingga 2 Air Terjun!

1. Wisata Delimas

Dahulu wisata Delimas merupakan tempat rekreasi masyarakat yang dikenal dengan air terjunnya.

Namun seiring berjalannya waktu, lokasinya mulai ditinggalkan hingga menghilangkan spot foto unik di gardu pandangnya.

Karena itu cek lokasinya di Dusun Kuadaan, Desa Girimulyo.

BACA JUGA:Manten Tembakau, Tradisi Magelang di Sendang Piwaan Genito yang Tinggalkan Kenangan

BACA JUGA:Wisata Air Hangat Terbaru di Tempuran! Warung Kungkum Ajak Keseruan Berendam Sambil Camping

BACA JUGA:Embung Sekembang Direnovasi! Simak Wahana dan Tiket Masuk Terbarunya Disini

2. Sendang Piwakan

Mata air yang dulunya digunakan dalam prosesi "Pernikahan Tembakau" tersebut seolah kehilangan identitasnya.

Tradisi arak-arakan tembakau laki-laki atau disebut Kiai Pulung Soto dan tembakau perempuan, Nyai Srinthil saat ini mulai mengalami kemunduran.

Oleh karenanya wisata ini berpotensi di hidupkan kembali yang berada di Dusun Kuadaan, Desa Girimulyo.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: