MAGELANGEKSPRES -- Siap-siap! Dua Hati Biru menjadi rekomendasi film menarik yang tayang pada 17 April 2024 mendatang di seluruh Bioskop Indonesia.
Film bertajuk kehidupan pasangan muda bernama Bima dan Dara ini merupakan lanjutan dari sekuel Film Dua Garis Biru pada tahun 2019 silam.
Namun jika film Dua Garis Biru 2019 mengangkat isu kenakalan remaja yang membahas akibat dari perbuatan seks bebas.
Film Dua Hati Biru lebih mebicarakan peranan orang tua tunggal yang uniknya banyak diterima oleh tokoh laki-laki.
Menariknya lagi, rekomendasi film ini turut membahas kebebasan perempuan yang berus
BACA JUGA:Film Sinden Gaib Tayang Februari 2024, Inilah Sinopsis Hingga Fakta Menarik Dari Kisah Nyata Horor Jawa Timuraha mematahkan budaya patriarki yang ada.
Dua Hati Biru Berkebalikan dari Budaya Patriarki
Rekomendasi film yang diperankan oleh Angga Yunanda sebagai Bima ini menunjukkan tokoh seorang ayah yang lebih banyak meluangkan waktu untuk mengasuh anak.
Hal ini didasari oleh tokoh Dara yang harus menempuh pendidikan lanjutan ke Korea Selatan sehingga sang anak bernama Adam jatuh kedalam asuhan keluarga Bima.
Hal ini juga membuat sang anak lebih banyak bersama dengan Bima walau seusai Dara melewati masa pendidikannya sebab harus bekerja.
Bagian ini secara tidak langsung menepis isu Fatherless yang menunjukkan tokoh laki-laki yang paling banyak mengambil andil dalam pengasuhan anak.
Disamping para perempuan dalam budaya patriarki yang lebih banyak ditekankan dalam pendampingan anak. Namun kali ini hal tersebut cukup berkebalikan.
BACA JUGA:Sinopsis Agak Laen, Film Horror Komedi Para Komika Indonesia yang Sedang Tayang di Bioskop
Dua Hati Biru Mengangkat Topik Kebebasan Perempuan
Sebelum masuk kedalam pembahasan lebih jauh. Sekilah informasi bahwa pemeran tokoh Dara kali ini digandeng oleh Aisha Nurra Datau menggantikan Zara Adhisty.