5 Fakta Menarik Hutan Desa yang Perlu Diketahui, Salah Satunya Satu Lokasi dengan Senja Pagi!

Kamis 19-09-2024,09:32 WIB
Reporter : Selia Dwi Amara
Editor : Selia Dwi Amara

Melakukan sesi interaktif dengan para hewan menjadi cara seru yang dapat dilakukan pengunjung.

Terlebih Kelinci merupakan hewan berbulu lembut yang imut sehingga disenangi sikecil dan membuatnya begitu disenangi.

BACA JUGA:10 Wisata Alam di Magelang Ini Buka 24 Jam! Dari Spot Sunrise hingga Pendakian Gunung

Pengunjung dapat mengajak anak-anak untuk belajar mengenali hewan sembari menyentuh bulunya yang bertekstur halus dan juga lembut.

4. Kandang Rusa

Saat menapakkan kaki di Hutan Desa, para Rusa siap menyambut wisatawan dengan hangatnya.

Tidak hanya satu, melainkan beberapa jumlah Rusa jinak terlihat berpencar pada wilayahnya sebagaimana alam bebasnya.

Menariknya wisatawan juga dapat memberi pakan Rusa dengan sayuran yang tersedia.

BACA JUGA:10 Wisata di Ngablak Magelang Terpopuler! Ada Tambahan Informasi Lokasi dan Tiket Masuk

5. Spot Foto

Batu Pengantin adalah spot foto favorit saat mengunjungi Hutan Desa sebagai destinasi wisata.

Cukup melalui jembatan kayu estetiknya, spot Batu Pengantin dapat dengan mudah dijumpai pada bagian ujung wisata.

Itulah deretan fakta menarik Hutan Desa di Ngablak, Magelang yang cocok jadi tempat liburan bersama (*)

Kategori :