Alat penumbuk tradisional berbahan dasar batu ini juga masuk dalam mitos pendakian via Ndoro Arum yang tak boleh terlewati.
Jika dipikirkan himbauan tersebut bermaksud agar tidak mengundang hewan buas dari suara tumbukan yang keras sehingga dapat mengundang mereka.
Selain itu perihal Sambal Ulek mungkin lebih mengarah aroma sambal yang akan menyengat bila menggunakan terasi sehingga juga dapat memancing hewan liar.
Itulah barang apa saja yang dilarang untuk dibawa selama pendakian disini.
Sebagai pecinta alam ada baiknya tidak saja berkewajiban untuk menjaga lingkungan melainkan juga harus menghormati adat budayanya (*)