Menurut Ahmad Aziz, pihaknya sangat mengapresiasi terobosan dari Disperpa Kota Magelang. Dirinya cukup takjub melihat kelompok tani terpilih sudah menanam sayuran.
"Positif sekali ya, kalau bicara tantangan ke depan, pertanian sangat dibutuhkan. Namun ada faktor keterbatasan lahan, maka harus ada kreativitas dan inovasi," kata Ahmad Aziz. (mg8/adv)