Serius Kelola Data Geospasial, Pemkot Magelang Raih Medali Perak Bhumandala 2024

Rabu 06-11-2024,18:12 WIB
Reporter : Wiwid Arif
Editor : Arief Setyoko

BACA JUGA:Pertama Kali, KONI dan Kodim 0705/Magelang Gelar Kejuaraan Xiangqi

"Dengan satu data dan data spasial, Kota Magelang akan ada dalam satu genggaman. Arah kebijakan semakin terarah, semakin fokus dan semakin tepat sasaran.  Satu data, satu peta dan satu perencanaan," jelas Dini.

Sementara itu Kepala Diskominsta Kota Magelang Muchamad Abdul Azis menyatakan prestasi ini adalah pemantik untuk terus meningkatkan kinerja simpul jaringan dengan lebih baik lagi.

"Pelan tapi pasti, kami berupaya untuk terus meningkatkan kualitas kinerja kami khususnya di bidang statistik spasial agar mampu selaras dengan perencanaan pembangunan dan memenuhi kebutuhan data spasial daerah," paparnya.

BACA JUGA:KEREN! Kota Magelang Dinobatkan Jadi Jateng Inspiring Economic Effort Award 2024

Bhumandala Award merupakan ajang kompetisi yang digelar oleh Badan Informasi Geospasial.

Tahapan kompetisi meliputi self asessment, penilaian dokumen dan geoportal sampai tahapan paparan/wawancara (*)

Kategori :