Fakta Unik tentang Pecinan Kota Magelang yang Jarang Diketahui Orang

Fakta Unik tentang Pecinan Kota Magelang yang Jarang Diketahui Orang

Pecinan Magelang-Dokumentasi Pribadi-

Yuk, jangan ragu untuk mencoba kuliner-kuliner lezat di Pecinan Magelang!

BACA JUGA:Fakta Unik Bunga Tabebuya, Tak Cuma Mirip Sakura Jepang Ternyata Jadi Obat Penyakit

Tak lupa, juga beberapa restoran yang khusus menyajikan makanan Chinese yang lezat. Karena ada begitu banyak tempat makan, Pecinan Magelang bisa menjadi tujuan wisata kuliner yang menarik.

Tidak jauh dari daerah ini, terdapat taman kota yang bisa kamu kunjungi. Selain itu, ada juga ikonik Patung Pangeran Diponegoro.

Beberapa area di dekat Pecinan Magelang dan alun-alun juga bagus untuk dijadikan tempat berfoto.

Jika kamu beruntung, kamu juga bisa menyaksikan pertunjukan khas etnis Tionghoa.

Sebagai pusat ekonomi dan bisnis, di sini juga terdapat banyak pusat perbelanjaan yang menjual berbagai macam produk.

BACA JUGA:Jalan-jalan di Pecinan Magelang Wajib Mampir Ke 5 Tempat Kuliner Ini!

Akses ke Pecinan Magelang

Lokasi ini sangat strategis dan mudah dijangkau dari berbagai penjuru Kota Magelang. Kamu bisa mencapainya dengan berjalan kaki.

Untuk mencapai Pecinan Magelang, kamu bisa memilih rute melalui Jalan Ahmad Yani, Jalan Alun-alun Selatan, atau Jalan Majapahit. Waktu tempuhnya hampir sama, tidak terlalu berbeda.

Tidak ada biaya tiket masuk untuk masuk ke Pecinan Magelang. Kamu juga bisa mengunjungi kawasan ini kapan saja, karena buka selama 24 jam.

Jika kamu sedang mencari tempat tinggal di Kota Magelang, sebaiknya cari hunian yang dekat dengan kawasan ini agar lokasinya mudah diakses serta dekat dengan pusat perbelanjaan.

Itulah informasi tentang Pecinan yang ada di Kota Magelang Jawa Tengah. Semoga bermanfaat. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: