5 Spot Glamping Terbaik di Magelang Cocok Untuk Liburan Akhir Tahun Bareng Keluarga, Cek Sebelum Penuh!
5 spot glamping terbaik di Magelang-@arisaaqmarina-instagram
BACA JUGA:Pesona Curug Surodipo, Wisata Curug Temanggung yang Selain Indah Juga Menyimpan Kisah Sejarah
Dengan tiga titik pandang yang menakjubkan, harga glamping ini sangat terjangkau.
Ada tiga jenis glamping yang ditawarkan, meskipun konsep cottage-nya sedikit berbeda, tetapi fasilitasnya sama mewahnya.
Anda dapat menginap dan menikmati pemandangan yang menakjubkan mulai dari harga Rp375.000 per kamar.
Untuk informasi lebih lanjut, kunjungi Instagram @wisataalam.trianggulasi.
3. Linggarjati Joglo Glamping
Linggarjati Joglo Glamping-@arisaaqmarina-instagram
Masih menawarkan view Gunung Sumbing yang begitu megah dan memanjakan mata, Linggarjati Joglo Glamping juga pantas untuk Anda pertimbangkan.
Linggarjati Joglo Glamping adalah salah satu tempat camping mewah yang menawarkan pemandangan eksotis di lereng Gunung Sumbing.
Terletak di Alas Krincing Mangli, Kecamatan Kaliangkrik Kabupaten Magelang, tempat ini menawarkan pemandangan hijau perkebunan sayuran yang luas dan Gunung Sumbing yang megah.
Menginap di Linggarjati Joglo Glamping akan memberikan kenyamanan dengan bentuk glamping yang unik, serta adanya joglo, gazebo, dan kantin dengan konsep open air.
Udara yang sejuk di sini akan membuat Anda betah berlama-lama di tempat wisata ini.
Untuk wisatawan yang ingin staycation, Linggarjati Joglo Glamping menyediakan 3 unit glamping dengan harga Rp375.000 per unit saat weekday dan Rp400.000 saat weekend.
Untuk informasi lebih lanjut, kunjungi Instagram @linggarjati_joglo.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: