Mata Air dalam Goa ? Umbul Jumprit Ngadirejo Jadi Sumber Air Suci di Temanggung yang Kental Dengan Sejarah

Mata Air dalam Goa ? Umbul Jumprit Ngadirejo Jadi Sumber Air Suci di Temanggung yang Kental Dengan Sejarah

Mata Air dalam Goa ? Umbul Jumprit Ngadirejo Temanggung punya Sisi Sejarah yang kental-Jelajah Sekitar-Youtube

MAGELANGEKSPRES -- Mata air dari Goa ? Ini dia sejarah Umbul Jumprit Temanggung yang jadi air suci dalam perayaan Waisak di Candi Borobudur.

Perjalanan wisata banyak sekali ragam dan tujuannya salah satunya seperti Umbul Jumprit yang menjadi ikon wisata Temanggung sebagai tempat persucian.

Umbul Jumprit sendiri menjadi pesona wisata Temanggung yang kerap dikunjungi wisatawan sebagai destinasi wisata religi.

Rekomendasi wisata yang memiliki mata air ini berlokasi di Jl. Jumprit, Desa Tegalrejo, Kecamatan Ngadirejo, Kabupaten Temanggung, Jawa Tengah.

BACA JUGA:Agendakan Akhir Tahunmu di Kampoeng Atas Awan yang Jadi Penginapan Terbaik di Temanggung dengan Pesona Eksotis

Oleh sebabnya bila berkunjung disini, wisatawan akan menjumpai sumber mata air alami pada sebuah petilasan yang memiliki sisi sejarah unik.

Seperti yang dijelaskan oleh channel Youtube Jelajah Sekitar, Magelang Ekspres akan merangkum sisi sejarah Umbul Jumpit yang memiliki fakta menarik dan informasi lainnya untuk diketahui.

Fakta Unik dari Kilasan Sejarah Umbul Jumpit

1. Mulanya Menjadi Tempat Pertapaan Ki Jumpit

Keberadaan destinasi mata air di Temanggung ini tidak pernah terlepas oleh tokoh Ki Jumpit yang berperan besar terhadap asal muasal sisi sejarah Umbul Jumpit.

Ki Jumpit konon merupakan putra dari Prabu Siliwangi yang memutuskan untuk bertapa pada wisata Temanggung ini bersama dengan figur monyet bernama Ki Dipoh.

Kini jejak keberadaan Ki Jumpit dapat dilihat wisatawan melalui makam yang terdapat disekitar mata air ini.

BACA JUGA:Mengagumkan! Punthuk Kendil Menjadi Spot Melihat Keindahan Sunrise di Magelang

2. Terdapat Populasi Kera

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: