Jelang 22 Tahun Rawat Ruwat Borobudur, Masyarakat Desa Kenalan Diajak Belajar Memanfaatkan Air Hujan
DISKUSI. Warga Desa Kenalan Kecamatan Borobudur mengikuti dialog budaya dan pentas seni di Balai desa Kenalan, Jumat (15/12).-HENI AGUSNINGTYAS-MAGELANG EKSPRES
"Solusi masyarakat Desa Kenalan supaya tidak kekurangan air ya harus memanfaatkan air hujan," ujarnya.
Sejauh ini, lanjut Sri, masyarakat selalu menganggap air hujan itu sumber masalah, mendatangkan penyakit, kotor dan yang lainnya. Padahal aslinya air hujan itu bersih sehat jika media penampungnya itu bersih. Maka itu perlu belajar dalam pengelolaannya. Jangan sampai ada hujan namun tidak memanfaatkan airnya.
BACA JUGA:Pasar Pucang Secang Terbakar, Belasan Kios Ludes
"Sangat salah jika ada hujan airnya kita tidak bertindak untuk memanfaatkannya. Maka dari itu belajar dan bisa dilihat di sekolah kami," tandasnya. (hen)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: magelang ekspres