Wisata Tersembunyi Kalibiru di Yogyakarta Menghadirkan Keindahan Alam Hijau Kawasan Pegunungan
Menikmati keindahan Kalibiru Yogyakarta--Sumber Instagram @wisatakalibiru
Tersedia juga fasilitas umum yang lengkap seperti masjid, tempat parkir, tempat makan dan masih banyak lagi.
Wisata Alam Kalibiru merupakan destinasi wisata yang terjangkau untuk semua kalangan dan cocok bagi masyarakat yang tidak ingin mengeluarkan banyak uang untuk berwisata keliling Yogyakarta.
Berikut rinciannya:
- Tiket masuk per orang Rp. 10.000
- Parkir Mobil Rp. 5.000
- Parkir Sepeda Motor Rp. 2.000
- Spot Foto 1 Rp. 15.000
- Spot Foto 2 Rp. 10.000
- Spot Foto 3 Rp. 10.000
- Spot Foto 4 Rp. 15.000
BACA JUGA:Tidak Perlu ke Inggris, Stonehege ada di Jogja! Nuansa Eropa Berlatar Belakang Merapi
- Spot Foto Bulat Rp. 15.000
- Spot Foto Panggung Rp. 15.000
- Spot Permainan Tali Tinggi (HRG) Rp. 35.000
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: