5 Rekomendasi Toko Pakaian di Kota Magelang, Alternatif Lain jika Mall Ramai Jelang Lebaran 2024!

5 Rekomendasi Toko Pakaian di Kota Magelang, Alternatif Lain jika Mall Ramai Jelang Lebaran 2024!

Rekomendasi Toko Pakaian untuk Lebaran Selain Mall di Kota Magelang-Canva-

MAGELANGEKSPRES -- Mendekati momen Lebaran, pusat perbelanjaan seperti mall pasti akan selalu ramai pembeli, mereka rela berdesak-desakan demi mendapatkan barang belanjaan terbaiknya, berikut 5 rekomendasi toko pakaian di Kota Magelang!

Mencari tempat belanja yang nyaman dan tidak terlalu ramai seperti di mall bisa jadi alternatif pilihan yang tepat.

Salah satunya kamu isa menjelajahi toko pakaian lokal yang menawarkan beragam koleksi dengan kualitas yang terpercaya.

BACA JUGA:Nikmati Kelezatan Seafood Di Kedai Kerang Judes Magelang, Pecinta Seafood Yuk Ngumpul, Ada Promonya loh!

Dari distro kecil hingga butik unik, opsi ini tidak hanya menyediakan pilihan yang beragam, tetapi juga memberikan pengalaman berbelanja yang lebih santai.

Dengan begitu, belanja bisa nyaman tanpa terjebak keramaian yang malah bikin stres.

Kini, di Kota Magelang sudah tersebar berbagai toko pakaian yang bisa dijadikan pilihan untuk berbelanja pakaian.

BACA JUGA:Kedai Burgerax Borobudur, Sajikan Burger yang Kaya Akan Kelezatan Layaknya Sultan, Ada Promo Spesial Loh!

Berikut Rekomendasi toko pakaian berkualitas yang ada di Kota Magelang

1. Toko Baju Anugrah


Toko Baju Anugrah-terra angganis g-gmaps

Toko Baju Anugrah menjadi salah satu pilihan karena tidak hanya menjual baju, tetapi juga kain batik, tas perempuan, seserahan dan berbagai aksesoris lainnya.

Pokoknya di Toko Anugrah ini sangat rekomended bagi ibu-ibu yang sedang mencari pakaian atau aksesoris.

Toko ini berlokasi di Kios PJKA nomor 8-9 di Shopping, Kemirirejo, Kecamatan Magelang Tengah, Kota Magelang, Jawa Tengah.

BACA JUGA:Mencipi Toko Roti Mahkota Magelang Jadi Saksi Bisu Perjuangan Kemerdekaan Indonesia

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: