Mekar Lagi! Ini Lokasi Bunga Tabebuya Magelang, No. 1 Masih Banyak yang Belum Tau!
Lokasi Bunga Tabebuya Magelang-@badrikaaa-Instagram
MAGELANGEKSPRES -- Bunga Tabebuya kembali bermekaran di jalan Magelang simak titik lokasinya disini!.
Tanaman yang sepintas terlihat seperti Bunga Sakura ala Jepang ini sempat menghebohkan masyarakat.
Pasalnya tampilan bunga yang indah ini dapat tumbuh bermekaran disepanjang jalan Magelang selama periide tertentu saja.
Kini sehubungan Bunga Tabebuya tumbuh kembali di beberapa titik lokasi Magelang yang terlihat pada awal periode Oktober 2024 simak informasi lengkapnya disini.
BACA JUGA:Bunga Tabebuya Payaman Sudah Rontok? Tenang Masih Ada Girikulon, Cuma 5 Menit dari Ngletoh
Lokasi Bunga Tabebuya di Magelang Terbaru.
1. Jalan Grabag
Saat memasuki area Kecamatan Grabag pengendara dapat menikmati pesona bunga satu ini yang bermekaran disepanjang jalan dari arah Kecamatan Secang.
Menariknya bunga disini tidak hanya dalam variasi Merah Muda saja namun juga variasi Putih yang sama cantiknya.
2. Komplek Kantor Walikota Magelang
Tepatnya pada sepanjang jalan depan kantor Walikota Magelang lokasinya saat ini menjadi spot foto favorit wisatawan.
Pasalnya disepanjang jalannya, Bunga Tabebuya disini lebih banyak bermekaran sehingga membuatnya cukup estetik.
BACA JUGA:Segera Kunjungi, Bunga Tabebuya di Girikulon Secang, Jika di Payaman Sudah Rontok
3. Jalan Mertoyudan
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: