7 Film yang Mengangkat Kisah Si Manis Jembatan Ancol, Cerita Mistis Legendaris Sejak Era 70-an!

7 Film yang Mengangkat Kisah Si Manis Jembatan Ancol, Cerita Mistis Legendaris Sejak Era 70-an!

Film Setan Botak di Jembatan Ancol salah satu karya film yang mengangkat kisah Si Manis Jembatan Ancol-@setanbotakfilm-INSTAGRAM

MAGELANGEKSPRES.ID - Film Setan Botak di Jembatan Ancol membawa sudut pandang yang baru dari kisah Si Manis Jembatan Ancol.

Ceritanya cukup populer di kalangan masyarakat hingga digadang-gadang sebagai penyebab tingginya angka kecelakaan di Jalan Raya Jembatan Ancol, Jakarta Utara.

Pasalnya berdasarkan kesaksian yang beredar, pengendara hingga penduduk setempat kerap melihat sesosok perempuan bergaun merah diarea tersebut.

BACA JUGA:Urutan Nonton Film Pulau Hantu, Lengkap dengan Sinopsis dari Versi 2007-2024!

Saking fenomenalnya, kisah mistis tersebut hingga diangkat ke dalam layar lebar sejak tahun 70-an.

1. Si Manis Jembatan Ancol (1973)

Film Si Manis Jembatan Ancol pertama kali tayang pada tahun 1973.

Film tersebut diproduksi oleh Raam Soraya dan sutradarai Turino Junaidy yang diperankan Lenny Marlina sebagai Mariam.

BACA JUGA:Perbedaan Film Pulau Hantu 2024 dengan Dulu, Akankah Masih ada Adegan Erotisme?

2. Si Manis Jembatan Ancol (1994)

Digarap kembali pada tahun 1994, yang masih di produseri Raam Soraya dan di sutradarai oleh Atok Suharto.

Namun, kali ini peranannya dimainkan oleh Diah Permatasari sebagai Mariam hingga Ozy Syahputra.

3. Si Manis Jembatan Ancol (1994-1999)

Kesuksesannya film bergenre horor tersebut, membuat diadakannya series atau sinetron pada tahun 1994-1999 dalam stasiun televisi.

BACA JUGA:4 Film Horor Indonesia yang Diangkat dari Mitos Masyarakat Jawa, Salah Satunya Ada di Magelang!

Namun dalam sinetron ini, Mariam kini dibintangi oleh Kiki Fatmala bersama Ozy Syahputra.

4. Hantu Jembatan Ancol (2008)

Pada tahun 2008, Film Hantu Jembatan Ancol tampil dalam layar bioskop Indonesia dengan latar yang serupa.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: