4 Tips Menghemat Uang saat Belanja Ramadan, Anti Bikin Kantong Jebol!

Berikut tips belanja Ramadan anti boros-teksomolika-FREEPIK
Namun bila ingin menghemat uang maka lebih disarankan untuk membayar secara tunai.
BACA JUGA:Keutamaan Berbagi Takjil di Bulan Ramadan, Syekh Zainuddin al-Malibari: Semampunya Meskipun Sedikit
Sebab kemudahan akses pembayaran ini tidak sedikit membuat orang yang tidak memperhitungkan berapa pengeluarannya di saat itu.
4. Hanya Pergi Sesekali
Bertempat tinggal di dekat Pasar Ramadhan atau pusat perbelanjaan takjil kadang kala menjadi godaan tersendiri.
Oleh karena itu, tidak ada salahnya untuk menahan diri dan hanya belanja Ramadan dalam waktu tertentu saja.
Itulah cara menghemat uang saat belanja Ramadan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: