Kalau kita hanya mengejar dunia maka dunia akan pergi semakin jauh dari kita. Maka taatilah Nabi 'Alaihis-shalatu wassalam.
Jangan seperti sebagian orang yang mengaku qur'aniun (kita pengikut Alquranul Karim), tapi tidak mentaati Nabi 'Alaihis-shalatu wassalam.
BACA JUGA:Ingin Dicintai Allah SWT? Lakukan Amalan Ini di Bulan Dzulhijjah
Terkadang tatkala kita mau mengamalkan sebuah sunnah, merasa berat. Kalau mengamalkan saja berat, bagaimana yang menyampaikan? Dia harus perang dengan perasaan dia.
Terkadang dia menyampaikan, diusir sama orang, dicaci maki sama orang. Tapi karena perintah Nabi 'Alaihis-shalatu wassalam,"Sampaikan dari aku walaupun satu ayat." (*)