3 Pantai Terdekat dengan Bandara Ahmad Yani Semarang yang Cocok untuk Liburan Akhir Pekan

Jumat 22-09-2023,23:07 WIB
Reporter : Tanasya Kirani
Editor : Arief Setyoko

Pantai Marina buka setiap hari mulai pukul 06.00-18.00 Wib.

BACA JUGA:5 Kecamatan Paling Indah di Magelang, Surganya Pemandangan Alam

2. Pantai Tirang

Pantai Tirang berlokasi di Desa Tambakrejo, Tugurejo, Tugu, Kota Semarang.

Dekat dengan Bandara Ahmad Yani, dan hanya berjarak 5 km dari Pantai Marina.

Pantai Tirang beroperasi setiap hari, 24 jam jadi anda bebas kapan saja untuk datang ke Pantai Tirang. Tiket masuk Pantai Tirang Rp5.000.

Dan terdapat gazebo, dan warung-warung untuk menikmati keindahan pantai sambil menikmati cemilan dan makanan.

BACA JUGA:Desa Wisata Kelor Spot Paling Populer yang Nggak Kalah dengan Bali

3. Pantai Maron

Salah satu wisata pantai yang dekat dengan Bandara Ahmad Yani, yaitu Pantai Maron.

Pantai Maron terletak di sebelah barat Semarang, tepatnya di sekitar muara sungai Silandak.

Jarak tempuh dari Bandara Ahmad Yani menuju Pantai Maron sekitar 3 km.

Pantai Maron dikelilingi kawasan tambak dan juga hutan bakau yang menjadi area pelindung dari abrasi pantai.

Pantai Maron memiliki kawasan wisata edupark yaitu, hutan mangrove yang dapat anda kunjungi untuk berjalan-jalan sambil belajar tentang mangrove.

BACA JUGA:7 Rekomendasi Penginapan di Sekitar Candi Borobudur, Dijamin Murah Under Rp200 Ribu Fasilitas Sudah Melimpah

Tiket masuk Pantai Maron Rp5.000 saja, sangat murah meriah bukan?

Kategori :