6 Nasabah Bank Jateng Dapat Hadiah Kendaraan Ramah Lingkungan

Senin 01-01-2024,18:20 WIB
Reporter : eko sutopo
Editor : Lukman Hakim
6 Nasabah Bank Jateng Dapat Hadiah Kendaraan Ramah Lingkungan

"Kami juga punya kredit lapak maksimal Rp10 juta, dan banyak lagi program lain yang berpihak kepada pelaku UKM," ungkapnya.

Terakit Non Performing Loan (NPL) atau rasio kredit tidak lancer, sambung Isnanto, posisinya tidak jauh berbeda dengan tahun sebelumnya, yakni di posisi 1,6 persen dan masih masuk kategori baik. Pihaknya juga masih terus berupaya agar NPL pada tahun berikutnya semakin membaik.

"Harapan kami tahun 2024, kesejahteraan para pelaku usaha semakin baik dan naik. Peluang baik jumlah maupun program terus bertambah, simpanan meningkat dan itu menjadi indikator masyarakat yang semakin percaya dengan Bank Jateng," tandasnya. (top)

Kategori :