Bank Indonesia Berikan Beasiswa untuk Ribuan Mahasiswa PTN dan PTS, Simak Caranya!
Cara mendapatkan beasiswa mahasiswa dari Bank Indonesia.-FOTO : TANGKAPAN LAYAR-CANVA
BACA JUGA:Dorong Prestasi Penerima Beasiswa, Lazismu Kota Magelang Adakan Parenting
Seiring berjalannya waktu, untuk mewujudkan tujuan beasiswa ini, penerima Beasiswa Bank Indonesia pun terus berkembang hingga Perguruan Tinggi Swasta (PTS).
Sejak 2011 hingga 2022 sudah ada 25ribu mahasiswa penerima Beasiswa Bank Indonesia dari 121 PTN dan 60 PTS di Indonesia.
BACA JUGA:Uang Bansos Dipotong Oknum Perangkat Desa, Warga Curhat di Medsos
Syarat untuk menerima Beasiswa Bank Indonesia ini antara lain merupakan siswa atau mahasiswa berprestasi, dengan batas mininal IPK 3,0 untuk PTN dan 3,25 untuk PTS.
Di samping itu, diutamakan berasal dari keluarga tidak mampu.
BACA JUGA:LIGA INGGRIS : Usai Juara, Manchester City Berpeluang Geser Man United Raih Treble Winners
Beasiswa tersebut maksimal diterima sebanyak 4 semester oleh penerima beasiswa dengan dilakukan evaluasi di tahap pertama.
Penerima Beasiswa Bank Indonesia bukan sekadar menerima bantuan finansial namun juga ada tugas dan program yang akan mereka jalankan dalam rangka pengembangan mahasiswa yang dibentuk dalam Generasi Baru Bank Indonesia (GenBI).
BACA JUGA:Pecah! Ger-Geran Magelangan Ajak Warga Magelang Ketawa Bersama Di Alun-Alun Kota Magelang
GenBI merupakan komunitas penerima Beasiswa Bank Indonesa, diharapkan mereka membentuk organisasi yang menjalankan program selama satu tahun untuk meningkatkan kapasitas leadership.
Hal ini diharapkan dapat mempersiapkan mereka menjadi SDM Unggul investasi bangsa yang berdaya saing. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: magelang ekspres