Bukan Semarang, Inilah Kota Paling Cerdas di Jawa Tengah

Bukan Semarang, Inilah Kota Paling Cerdas di Jawa Tengah

Bukan Semarang, Inilah Kota Paling Cerdas di Jawa Tengah--

MAGELANGEKSPRES.DISWAY.ID - Jawa Tengah merupakan wilayah provinsi di Indonesia yang memiliki sebanyak 35 daerah kabupaten ataupun kota.

Diketahui pada tahun 2022, BPS menginformasikan bahwa jumlah penduduk di Jawa Tengah pada saat itu berjumlah 37 juta jiwa.

Di mana kepadatan penduduk di Provinsi Jawa Tengah sendiri diketahui sebesar 1.138jiwa/km persegi dan luas wilayahnya sebesar 34.337 km persegi.

Diantara daerah-daerah yang berada di Provinsi Jawa Tengah, terdapat 5 daerah puncak yang menjadi kota tercerdas di Jawa Tengah.

Berdasarkan website @bps.go.id, berikut ini 5 daerah puncak di Provinsi Jawa Tengah yang menjadi kota paling cerdas.

BACA JUGA:Fakta Mencengangkan! Solo Jadi Kota Termiskin, Magelang Nomer Berapa?

1. Kabupaten Sukoharjo

Sukoharjo adalah sebuah wilayah kabupaten yang terletak di Provinsi Jawa Tengah. Kabupaten Sukoharjo terdiri dari 12 kecamatan, 17 kelurahan, dan 150 desa.

Pada tahun 2017, jumlah penduduknya mencapai 897.291 jiwa dengan luas wilayah 489,12 km persegi dan sebaran penduduk 1.834 jiwa/km persegi.

Salah satu faktor Kabupaten Sukoharjo menjadi salah satu daerah penghasil orang cerdas di Jawa Tengah adalah faktor Indeks Pembangunan Manusia (IPM)nya.

IPM di Kabupaten Sukoharjo pada tahun 2022 diketahui sebesar 77,94.

Dengan perolehan IPM tersebut pada tahun 2022 membuat Kabupaten Sukoharjo menempati posisi ke-5 IPM tertinggi dari 34 kabupaten/kota se-Jawa Tengah.

BACA JUGA:Rangking Kota Termiskin sampai Terkaya di Jawa Tengah Terbaru, Cek Kotamu Ada di Urutan Berapa!

2. Kota Magelang

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: