Eksistensi Desa di Kabupaten Magelang Perlu Ditingkatkan untuk Menyejahterakan Masyarakat

Eksistensi Desa di Kabupaten Magelang Perlu Ditingkatkan untuk Menyejahterakan Masyarakat

Bupati Magelang Zaenal Arifin saat memberikan arahan pada acara apel kinerja sekaligus pembinaan bagi kepala desa dan perangkat desa se-Kecamatan Pakis.--

Sementara Camat Pakis, Rahmat Pambudi dalam laporannya menyampaikan bahwa jumlah perangkat desa se-Kecamatan Pakis sebanyak 251. Kemudian per tanggal 18 September 2023, Kecamatan Pakis telah lunas PBB 100 persen ke-2 se-Kabupaten Magelang.

Sesuai dengan amanat Bupati Magelang, Kecamatan Pakis juga telah melaksanakan sistem aplikasi Amongroso yang mencapai 90 persen berkat kerja sama kepala desa dengan seluruh perangkat desa se-Kecamatan Pakis.

"Harapannya semangat ini tetap bisa dijaga supaya kita bisa tau dan mengerti perkembangan desa di Kecamatan Pakis," harap Rahmat.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: magelang ekspres