Prakiraan Cuaca Wilayah Magelang dan Eks Kedu Hari Ini, Hujan Ringan Mulai Pukul 13.00 WIB

Prakiraan Cuaca Wilayah Magelang dan Eks Kedu Hari Ini, Hujan Ringan Mulai Pukul 13.00 WIB--
MAGELANGEKSPRES — Simak prakiraan cuaca oleh BMKG di seluruh wilayah eks Karesidenan Kedu, meliputi Kota Magelang, Kabupaten Magelang, Temanggung, Wonosobo, dan Purworejo pada Selasa, 10 Oktober 2023.
Berdasarkan laporan BMKG, wilayah eks Karesidenan Kedu pagi hingga siang masih aman (cerah-cerah berawan).
Sedangkan mulai sore hari nanti akan terjadi hujan ringan.
BACA JUGA:Fakta-Fakta Hujan Pertama Setelah Kemarau Panjang Bisa Bikin Sakit
Info prakiraan cuaca di Magelang Raya ini dapat membantu Anda bagi yang ingin beraktivitas di luar rumah.
Badan Metereologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memberikan informasi seputar prakiraan cuaca di wilayah Magelang Raya pada Selasa, 10 Oktober 2023.
BACA JUGA:Pendakian Gunung Merbabu Via Selo Genting: Rute Perjalanan, dan Hal Penting Sebelum Mendaki
Melansir dari laman resmi BMKG, simak info prakiraan cuaca yang berpotensi terjadi hujan ringan di wilayah Magelang dan sekitarnya hari ini.
Baca dengan lengkap data prakiraan cuaca di Magelang dan sekitarnya hari ini, Selasa 10 Oktober 2023.
BACA JUGA:Musim Kemarau Tahun Ini, Peristiwa Kebakaran di wonosobo Meningkat 50 Persen
Prediksi cuaca di Magelang hingga Wonosobo hari ini, kami akan berikan informasinya berikut ini:
- Kota dan Kabupaten Magelang
- Magelang : pagi cerah berawan, siang cerah berawan, sore hujan ringan, malam berawan
-Temanggung: pagi berawan, siang berawan dan hujan ringan, sore hujan ringan, malam berawan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: bmkg