Pegiat Seni Magelang Ini Sepakat Dukung Gibran Jadi Cawapres 2024

Pegiat Seni Magelang Ini Sepakat Dukung Gibran Jadi Cawapres 2024

Tokoh sekaligus Pegiat Musik asal Magelang, Erlangga Nur Patria-ISTIMEWA-

MK memutus mengenai ketentuan batas usia minimal 40 tahun bagi Capres dan Cawapres yang kemudian ditambahkan frasa atau pernah/sedang menduduki jabatan yang dipilih melalui pemilihan umum termasuk pemilihan kepala daerah.

BACA JUGA:SAH! Gugatan Batas Usia Calon Presiden 35 Tahun Ditolak MK

Usai keputusan MK tersebut, gelombang dukungan terhadap Gibran pun semakin besar.

Tidak hanya para anak muda di Magelang dan pegiat seni saja, dukungan juga muncul dari Wakil Ketua DPW ASPEDI (Asosiasi Pengusaha Dekorasi Indonesia) Jawa Tengah Sony Hermawanto.

Menurutnya, peluang masuknya Gibran sebagai cawapres memberikan angin segar bagi pertumbuhan iklim demokrasi di Indonesia.

BACA JUGA:Relawan Gibran Magelang Latih Puluhan Anak Muda Tangkap Peluang Bisnis Karangan Bunga

Hal itu karena kaum muda mendapatkan ruang yang cukup lebar untuk berkiprah di kancah politik nasional. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: magelang ekspres