4 Tips Berwisata Ditempat Viral Agar Tetap Dapat Spot Foto Terbaik !
4 Tips Berwisata Ditempat Viral Agar Tetap Dapat Spot Foto Terbaik !--Freepik
2. Datang Sebelum Viral/Cepat Datang Sesudah Video Wisata Dipublikasikan Melalui Sosmed
Berdatangan pada saat awal mula sebuah destinasi wisata menjadi viral menjadi hal yang dapat dicoba ketika hendak mendapati spot foto terbaik.
Hal ini menjadi peluang yang tepat, sebab orang-orang terutama wisatawan luar membutuhkan waktu setidaknya minimal 2-3 hari untuk mengunjungi wisata viral tersebut.
Oleh sebab itu, datang ketika sebuah tempat wisata baru saja dikenal dalam media sosial adalah momentum yang tepat sebelum keramaian massal terjadi.
BACA JUGA: 5 Tips Buat Kerajinan yang Lucu Banget, Bisa Latih Kreativitas Anak
Hal ini dapat kamu pantau melalui akun media sosial lokal atau daerah misalkan @magelanghits yang kerap mengunggah informasi terkini salah satunya informasi terkait tempat wisata terbaru.
3. Hindari Datang Saat Weekend
Mengunjungi destinasi wisata viral di waktu weekend justru akan menimbulkan muatan pengunjung yang melebihi perkiraan.
Sebab weekend merupakan hari libur nasional yang bertepatan pada hari Minggu sehingga pengunjung dari berbagai kalangan dapat berdatangan.
Seperti anak sekolah, para pekerja dan lainnya yang secara umum hanya memiliki waktu libur yang terbatas yakni Sabtu dan Minggu saja.
BACA JUGA:Ide Masak di Gunung yang Menggugah Selera, Ada Tipsnya Agar Memudahkanmu Masak Enak di Gunung!
Untuk itu, terutama bila kamu merupakan pekerja lepas seperti freelance atau memiliki waktu luang untuk berwisata pada weekdays.
Akan begitu direkomendasikan bila kamu datang pada lokasi viral ini pada hari weekdays saja.
Sebab pengunjung yang berdatangan relatif lebih sedikit sehingga hal ini berpeluang bagi kamu yang ingin lebih leluasa mencari spot foto terbaik.
4. Datang Sesudah Waktu Viral Terlewati
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: