Wajib Tahu! 10 Tips Melakukan Solo Traveling Agar Aman dan Mengesankan

Wajib Tahu! 10 Tips Melakukan Solo Traveling Agar Aman dan Mengesankan

Wajib Tahu! 10 Tips Melakukan Solo Traveling Agar Aman dan Mengesankan--Freepik

Nah maka dari itu, ini adalah kesempatanmu utuk berinteraksi dengan orang-orang di sekitarmu. Mulailah menyapa mereka dengan baik dan ramah, lalu cobalah berbincang-bincang dengan mereka.

Hal ini menjadi salah satu keuntungan dari solo traveling, kamu akan berkenalan dengan orang baru. Jadi menambah teman kan?

9. Taati Peraturan di Wilayah Setempat 

Ada pepatah yang mengatakan "Di mana bumi dipijak, di situlah langit dijunjung". Pepatah itu berarti di setiap tempat yang kamu datan gi, ada peraturan yang harus kamu ikuti.

Hal itu juga berlaku saat kamu melakukan wisata ke suatu tempat. Tentu ada peraturan yang harus kamu ikuti baik tertulis maupun tidak. Terlebih sebagai seorang solo traveler. Tetap patuhi segala peraturan ya demi kebaikan kebaikan bersama.

10. Abadikan Moment Solo Travelingmu 

Sebagai seorang solo traveler, walaupun melakukan traveling sendirian, kamu tetap wajib mengabadikan moment-moment seru di tempatmu berwisata itu.

Maka dari itu, bawalah kamera atau handphone yang bagus untuk mengambil foto atau video.

Jika kamu ingin berswafoto, jangan lupa bawa tripod, atau minta tolong ke orang-orang di sekitar yang sekiranya dapat dimintai tolong untuk memfoto. Tapi tetap berhati-hati ya!

Ber-solo traveling memang seru dan menyenangkan. Kamu bisa lebih bebas menikmati hal-hal kamu senangi tanpa harus berbeda pendapat maupun merasa tidak enak dengan orang lain.

BACA JUGA:6 Tips Saat Berkunjung ke Embung Manajar Boyolali Agar Wisata Lebih Menyenangkan

Itulah beberapa tips yang wajib banget kamu lakukan ketika kamu memutuskan ber-solo traveling. Jangan lupa untuk selalu stand by phone dan berhati-hati ya! 

Pastikan dirimu dan barang bawaanmu aman. Tetap perhatikan kondisi sekitar. Semoga liburanmu menyenangkan. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: