SvargaBumi Tempat Wisata Instagramable Deket Candi Borobudur di Magelang

SvargaBumi Tempat Wisata Instagramable Deket Candi Borobudur di Magelang

SvargaBumi Tempat Wisata Instagramable Deket Candi Borobudur--Sumber Instagram @svargabumi

Petani tetap bisa mengolah dan menikmati 100% hasil panennya tanpa perlu membagi hasilnya kepada pengelola.

BACA JUGA:5 Potret Indahnya Lautan Awan di Sunrise Camp Gunung Sindoro dengan Ketinggian 2.423 MDPL

Pihak pengelola juga sebenarnya memberikan bantuan berupa pupuk dan bibit, dan mengambil tindakan serius untuk memberdayakan masyarakat setempat dengan membangun objek wisata ini.

Masyarakat diperbolehkan berjualan di kios yang sudah dibangun tanpa harus membayar biaya sewa.

Selain itu, pemuda desa setempat juga diperbolehkan mengelola toilet di Svargabumi Borobudur dengan pendapatan 100% tanpa bagi hasil.

Tercatat 60-70% pekerja di Svargabumi Borobudur merupakan masyarakat yang berdomisili di Borobudur, sedangkan sisanya merupakan masyarakat sekitar. Itulah sekilas informasi tentang Svargabumi Borobudur.

Apakah kamu tertarik untuk berkunjung ke sini? (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: