Gunung Ireng Patuk Gunungkidul Spot Sunrise dengan Pesona Kabutnya

Gunung Ireng Patuk Gunungkidul Spot Sunrise dengan Pesona Kabutnya

Spot Sunrise dengan Pesona Kabutnya di Gunung Ireng--Sumber Instagram @iqbalxpangestu

MAGELANGEKSPRES -- Kalau kita membahas tempat wisata di Jogja memang tidak ada habisnya.

Gunungkidul merupakan salah satu kabupaten di Jogja yang mempunyai tempat wisata alam yang menakjubkan.

Daerah Gunungkidul mempunyai pegunungan yang menjadi tempat liburan menyenangkan dan istimewa, namanya Gunung Ireng.

Gunung Ireng Pengkok kini menjadi tempat wisata yang menawarkan keindahan alam yang luar biasa.

Keindahan alamnya membuat pengunjung terpesona.

BACA JUGA:Jogja Sedang Berbunga-Bunga, Tepat nya Di Kebun Bunga Amarilis Gunung Kidul Yang Ternyata Mekar Setahun Sekali

Tentu saja bersantai dan selfie di sana terasa sangat menyenangkan dan berkesan.

Apalagi jika bersama orang-orang terdekat tentu membuat liburan menjadi sangat seru dan menyenangkan.

Gunung ini menjadi spot yang tepat untuk menyaksikan matahari terbit dan terbenam.

Tak sedikit orang yang melewatkan momen spesial di tempat wisata ini.

Panorama alam yang indah membuat aktivitas selfie di sini menjadi istimewa.

Seringkali kabut asap tebal di kawasan puncak, tentunya ini menjadi momen yang sangat spesial, bak negeri di atas awan.

Nama "Gunung Ireng" berasal dari bebatuan hitam di puncaknya.

BACA JUGA:Berburu Sunset yang Epik di Pantai Kesirat Gunung Kidul Yogyakarta

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: